Evaluasi Kinerja Awal Tahun Tolak ukur Kinerja 2020




Senin, 6 Januari 2020  menjadi momen penting bagi Inspektur Pembantu (Irban) juga Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Umum, PDE dan Keuangan untuk melakukan reviu kinerja Inspektorat Daerah Provinsi NTT (itda Prov NTT). SAKIP dan LKIP 2018  telah   dinilai hasilnya 81 dan LKIP 2019  sedang dilakukan dengan realisasi keuangan 95% tahun 2019.  Ini merupakan kinerja yang baik tetapi dengan tekat dan semangat seluruh pejabat struktural kembali melihat rencana kerja tahun anggaran 2020  dengan lebih teliti dan menganalisa resiko yang mungkin terjadi  sehingga analisis berbasis resiko dilakukan sebelum melaksanakan kegiatan 2020.
Dan yang terpenting adalah melakukan tindak  lanjut untuk  beberapa tindak  lanjut temuan hasil pengawasan BPK, BPKP, Itjend Kemendagri dan Irda Prov NTT agar terjadi  progres.
Pelaksanaan program berikutnya telah dilakukan dengan rencana yang optimal. Harapannya NTT bangkit NTT sejahtara akan  terwujud.

Komentar